SISTEM
PERNAPASAN
Kelompok 6
Disusun oleh :
1. Iis Herawati
2. Ike Nurjannah
3. Mialiemi
4. Revy Sefriani
5. Ricca Lestari
6. Sesti Listami
Kelas
: 1.B
Dosen
Pembimbing : Rika Khairunisyah S.SiT
AKADEMI KEBIDANAN PEMERINTAH KABUPATEN MUARA ENIM
TAHUN AJARAN 2010/2011
KATA PENGANTAR
Assalamu’alaikum.
Wr. Wb
Puji dan syukur penulis panjatkan
kehadirat Allah SWT yang telah melimpahkan taufik dan hidayahnya, sehingga
kelompok kami dapat menyelesaikan makalah ini dengan judul “Sistem Pernapasan”
Dalam penyusunan makalah ini,
kelampok kami menyadari masih banyak terdapat kekurangan-kekurangan baik dari
segi penulisan, penyusunan maupun dari segi isinya, oleh karena itu kelompok
kami mengharapkan kritik dan saran yang bersifat membangun dari pembaca dan
dosen pembimbing, sehingga penyusunan selanjutnya dapat lebih sempurna.
Kami
mengharapkan semoga makala ini dapat berguna dan bermanfaat bagi kita semua.
Muara
Enim, Juni 2011
Penyusun
Daftar Isi
Halaman Judul............................................................................................
Kata Pengantar........................................................................................... ii
Daftar Isi...................................................................................................... iii
BAB
I Pendahuluan......................................................................................
1.1
Latar Belakang........................................................................................ 1
1.2
Tujuan...................................................................................................... 2
1.3
Rumusan Masalah................................................................................... 2
BAB
II Pembahasan.....................................................................................
2.1
Pengertian Sistem Pernapasan................................................................. 3
2.2
Jenis - Jenis Pernapasan........................................................................... 3
2.3
Alat – Alat Sistem Pernapasan................................................................ 4
2.4
Kelainan/Gangguan Sistem Pernapasan/Respirasi pada Manusia........... 6
BAB
III Penutup..........................................................................................
3.1
Kesimpulan.............................................................................................. 8
3.2
Saran........................................................................................................ 8
Daftar
Pustaka............................................................................................... 9
BAB I
PENDAHULUAN
1.1 Latar Belakang
Manusia dalam bernapas menghirup oksigen dalam udara bebas
dan membuang karbondioksida ke lingkungan. Pernapasan adalah proses ganda yaitu
terjadinya pertukaran gas di dalam jaringan atau “pernapasan
dalam” dan yang terjadi didalam paru-paru “pernapasan luar”. Pernapasan Luar
yang merupakan pertukaran antara O2 dan CO2 antara darah dan udara. Pernapasan
Dalam yang merupakan pertukaran O2 dan CO2 dari aliran darah ke sel-sel tubuh.
Sistem pernapasan atau sistem respirasi
adalah sistem organ yang digunakan untuk
pertukaran gas. Pada hewan berkaki empat, sistem
pernapasan umumnya termasuk saluran yang digunakan untuk membawa udara ke dalam
paru-paru di mana terjadi
pertukaran gas. Diafragma menarik udara masuk dan
juga mengeluarkannya. Berbagai variasi sistem pernapasan ditemukan pada
berbagai jenis makhluk hidup
1.
Sistem pernafasan terdiri daripada hidung , trakea , peparu , tulang rusuk ,otot
interkosta bronkus bronkiol,alveolus dan diafragma.
2.Udara
disedot ke dalam paru-paru melalui hidung dan trakea
3.Dinding
trakea disokong oleh gelang rawan supaya menjadi kuat dan sentiasa terbuka
4.Trakea
bercabang kepada bronkus kanan dan bronkus kiri yang disambungkan keparu-paru
.5.Kedua-dua
bronkus bercabang lagi kepada bronkiol dan alveolus pada hujung bronkiol.
1.2 Tujuan
Adapun tujuan dari pembuatan makalah ini yaitu :
1.
Untuk
mengetahui lebih mendalam apa itu “Sistem Pernapasan"
2.
Bagaimana
cara “Sistem Pernapasan’ pada manusia
3.
Untuk
memahami struktur organ pernafasan
4.
Untuk
memahami fungsi organ pernafasan dan dapat menjelaskan fungsi organ pernapasan
1.3
Rumusan Masalah
Adapun
masalah yang akan dibahas dalam makalah ini sebagai berikut :
1.
Apa yang dimaksud dengan
system pernapasan?
2.
Sebutkan dan jelaskan
jenis-jenis pernapasan?
3.
Sebutkan dan Jelaskan
Alat-alat system pernapasan?
4.
Apa saja Gangguan/Kelainan
pada system pernapasan
BAB II
PEMBAHASAN
2.1 Pengertian “Sistem Pernapasan”
Pengertian
pernafasan atau respirasi adalah suatu proses mulai dari pengambilan oksigen,
pengeluaran karbohidrat hingga penggunaan energi di dalam tubuh. Menusia dalam
bernapas menghirup oksigen dalam udara bebas dan membuang karbondioksida ke
lingkungan.
Sistem pernafasan pada dasarnya dibentuk oleh jalan atau
saluran nafas dan paru- paru beserta pembungkusnya (pleura) dan rongga dada
yang melindunginya. Di dalam rongga dada terdapat juga jantung di dalamnya.
Rongga dada dipisahkan dengan rongga perut olehdiafragma.
2.2 Jenis-Jenis Pernapasan
1. Pernapasan Dada
adalah pernapasan yang melibatkan otot antartulang rusuk. Mekanismenya dapat dibedakan sebagai berikut
-Fase inspirasi.
Fase ini berupa berkontraksinya otot antartulang rusuk sehingga rongga dada membesar, akibatnya tekanan dalam
rongga dada menjadi lebih kecil daripada tekanan di luar sehingga udara luar
yang kaya oksigen masuk.
-Fase ekspirasi.
Fase ini merupakan fase relaksasi atau kembalinya otot antara tulang rusuk ke
posisi semula yang dikuti oleh turunnya tulang rusuk sehingga rongga dada
menjadi kecil. Sebagai akibatnya, tekanan di dalam rongga dada menjadi lebih
besar daripada tekanan luar, sehingga udara dalam rongga dada yang kaya karbon
dioksida keluar.
2. Pernapasan Perut
adalah pernapasan yang melibatkan otot diafragma. Mekanismenya dapat
dibedakan sebagai berikut:
-Fase inspirasi. Fase ini berupa berkontraksinya otot
diafragma sehingga rongga dada membesar, akibatnya tekanan dalam rongga dada
menjadi lebih kecil daripada tekanan di luar sehingga udara luar yang kaya
oksigen masuk.
Fase ekspirasi. Fase ini merupakan fase relaksasi
atau kembalinya otot diaframa ke posisi semula yang dikuti oleh turunnya tulang
rusuk sehingga rongga dada menjadi kecil. Sebagai akibatnya, tekanan di dalam
rongga dada menjadi lebih besar daripada tekanan luar, sehingga udara dalam
rongga dada yang kaya karbon dioksida keluar.
2.3
Alat-Alat Sistem Pernapasan
Alat
pernapasan adalah alat atau bagian tubuh tempat O2 dapat
berdifusi masuk dan sebaliknya CO2 dapat berdifusi keluar pada respirasi aerob. Alat pernapasan
pada manusia terdiri atas rongga hidung, faring ( tekak), laring (pangkal
tenggorokan), bronkus (cabang batang tenggorokan), dan pulmo (paru-paru).
1.Rongga hidung ( cavum nasalis)
Udara dari luar akan masuk lewat rongga hidung (cavum
nasalis). Rongga
hidung berlapis selaput lendir. Selaput lendir
berfungsi menangkap benda asing yang masuk
lewat saluran pernapasan. Selain itu, terdapat juga rambut pendek dan tebal yang berfungsi menyaring partikel
kotoran yang masuk bersama udara. Juga
terdapat konka yang mempunyai banyak kapiler darah yang berfungsi menghangatkan udara yang masuk. Jadi,
rongga hidung berfungsi untuk: menyaring
udara, melembapkan udara, dan memanaskan udara.
diperoleh dari lingkungan sekitar. Oksigen
diperlukan untuk oksidasi (pembakaran) zat
makanan, yaitu gula (glukosa). Proses oksidasi makanan bertujuan untuk menghasilkan energi. Energi yang
dihasilkan digunakan untuk aktivitas hidup,
misalnya pertumbuhan, mempertahankan suhu tubuh, pembakaran sel-sel tubuh, dan kontraksi otot. Selain menghasilkan
energi,pernapasan juga menghasilkan karbon dioksida, dan uap air.
2. Faring ( tekak)
Udara dari rongga hidung
masuk ke faring.
Faring berbentuk seperti tabung corong, terletak
di belakang rongga hidung dan mulut, dan tersusun dari otot rangka. Faring berfungsi sebagai jalannya udara dan makanan. Faring merupakan percabangan 2 saluran, yaitu
saluran
pernapasan ( nasofaring) pada
bagian depan dan saluran pencernaan ( orofaring)pada
bagian belakang.
3. Laring (pangkal tenggorokan)
Laring terletak antara
faring dan trakea. Laring tersusun atas Sembilan buah tulang rawan. Bagian dalam dindingnya digerakkan oleh otot
untuk
menutup serta membuka glotis. Glotis adalah
lubang mirip celah yang menghubungkan trakea dengan
faring. Laring memiliki katup yang disebut epiglotis. Pada saat menelan makanan, epiglotis tertutup
sehingga makanan
tidak masuk ke tenggorokan tetapi menuju
kerongkongan. Makan sambil berbicara dapat
mengakibatkan makanan masuk ke saluran pernapasan karena saluran pernapasan pada saat tersebut sedang terbuka. Walaupun
demikian,
saraf kita akan mengatur agar peristiwa menelan,
bernapas, dan berbicara tidak terjadi bersamaan
sehingga mengakibatkan gangguan kesehatan. Di dalam laring, selain terdapat epiglotis juga ditemukan adanya
pita
suara. Masuknya udara melalui faring akan menyebabkan pita suara
bergetar dan terdengar sebagai suara.
4.
Tenggorokan ( trakea)
Tenggorokan berupa pipa yang
panjangnya ± 10 cm, terletak sebagian di leher dan sebagian di
rongga dada. Dinding tenggorokan tipis dan kaku, dikelilingi oleh cincin tulang rawan, dan pada bagian dalam
rongga bersilia.
Silia silia ini berfungsi menyaring benda-benda
asing yang masuk ke saluran pernapasan.
2.4
Kelainan/Gangguan Sistem Pernapasan/Respirasi pada Manusia
Sistem
peredaran oksigen yang diperlukan oleh tubuh manusia bias mengalami gangguan
atau kelainan disertai penjelasan pengertian atau definisi singkat yaitu
seperti :
1.
Kelainan/Gangguan/Penyakit Saluran Pernapasan
a.
Penyempitan
saluran pernafasan akibat asma atau bronkitis. Bronkis disebabkan oleh bronkus yang dikelilingi lendir cairan
peradangan sedangkan asma adalah penyempitan saluran pernapasan akibat otot
polos pada saluran pernapasan mengalami kontraksi yang mengganggu jalan napas.
b.
Sinusitis,
adalah radang pada rongga hidung bagian atas.
c.
Renitis,
adalah gangguan radang pada hidung.
d.
Pembengkakan
kelenjar limfe pada sekitar tekak dan hidung yang mempersempit jalan
nafas.Penderita umumnya lebih suka menggunakan mulut untukbernapas
e.
Pleuritis,
yaitu merupakan radang pada selaput pembungkus paru-paru atau disebutpleura.
f.
Bronkitis,
adalah radang pada bronkus
2.
Kelainan/Gangguan/Penyakit Dinding Alveolus
PNEMONIA BAKTERI
Pnemonia yaitu infeksi
akut yang terjadi pada paru / saluran napas bagian bawa
3. Kelainan/Gangguan/Penyakit Sistem
Transportasi Udara
a.
Kontaminasi gas CO / karbon monoksida atau CN / sianida.
b.
Kadar haemoglobin / hemoglobin yang kurang pada darah
sehingga menyebabkan
tubuh kekurangan oksigen atau kurang darah alias anemia
tubuh kekurangan oksigen atau kurang darah alias anemia
BAB III
PENUTUP
3.1
Kesimpulan
Sistem pernafasan terdiri daripada hidung
, trakea , paru-paru ,tulang rusu kotot
interkosta,bronkus,bronkiol,alveolus,dandiafragma.Dalam mekanismenya,Udara disedot ke dalamparu-paru melalui hidung dan trakea,dinding trakea disokong oleh gelang rawan supaya menjadi kuat dan sentiasa terbukatrakea bercabang kepada bronkus kanan dan bronkus kiri yang disambungkan kepadaparu-paru .kedua-dua bronkus bercabang lagi kepada bronkiol dan alveolus pada hujungbronkiol .Alveolus mempunyai penyesuaian berikut untuk memudahkan pertukaran gas.
interkosta,bronkus,bronkiol,alveolus,dandiafragma.Dalam mekanismenya,Udara disedot ke dalamparu-paru melalui hidung dan trakea,dinding trakea disokong oleh gelang rawan supaya menjadi kuat dan sentiasa terbukatrakea bercabang kepada bronkus kanan dan bronkus kiri yang disambungkan kepadaparu-paru .kedua-dua bronkus bercabang lagi kepada bronkiol dan alveolus pada hujungbronkiol .Alveolus mempunyai penyesuaian berikut untuk memudahkan pertukaran gas.
Penulis menyimpulkan system pernafasan
adalah system dalam tubuh yang harus dijaga dan dipelihara, karena jika salah
satu organ pernafasan rusak akan mengganggu organ system pernafasan yang lain.
Dengan nafas kita bisa Hidup.
3.2 Saran
Jagalah kesehatan organ pernafasan
terutama pada paru-paru dan organ sistem
pernafasan lainnya .
DAFTAR PUSTAKA
2. (http://organisasi.org/proses-sistem-pernapasan-respirasi-pada-manusia-orang-belajar-biologi-online)
3. (http://id.wikipedia.org/wiki/Sistem_pernapasan)
Numpang Lewat dan Titip Link aja siapa tahu pengen lebih belajar dunia bloger bisa kunjungi saya di http://belajarblog53.blogspot.com
BalasHapusIjin Sedot gan, yg komen sexy amat modus bukan tu?
HapusSistem pernapasan terdiri daripada hidung , trakea , paru-paru ,tulang rusu kotot interkosta, bronkus, bronkiol, alveolus,dandiafragma.Dalam mekanismenya,Udara disedot ke dalamparu-paru melalui hidung dan trakea,dinding trakea disokong oleh gelang rawan supaya menjadi kuat dan sentiasa terbukatrakea bercabang kepada bronkus kanan dan bronkus kiri yang disambungkan kepadaparu-paru .kedua-dua bronkus bercabang lagi kepada bronkiol dan alveolus pada hujungbronkiol .Alveolus mempunyai penyesuaian berikut untuk memudahkan pertukaran gas.
BalasHapus